Jeneponto, AMN – Bhabinkamtibmas Kelurahan Pabiringa melakukan Pemantauan Pelaksanaan VAKSINASI SECARA MASSAL di Puskesmas Binamu Kota,Senin 23 Agustus 2021 Jam : 09.00 wita.
Kasi Humas Polsek Binamu membenarkan bahwa benar, Bhabinkamtibmas Kelurahan Pabiringa Kecamatan Binamu Kabupaten Jeneponto Bripka Kurniadi telah memantau pelaksanaan kegiatan vaksinasi secara massal yang dilakukan oleh Puskesmas Binamu Kota.
Selain itu, Bhabinkamtibmas juga menghimbau kepada masyarakat untuk tetap mematuhi protokoler kesehatan guna memutus mata rantai penyebaran virus Corona covid 19,bebernya (Syam)