Bhabinkamtibmas Banrimanurung Melaksanakan Pengaturan Lalu Lintas Akibat Curah Hujan sangat tinggi

Jeneponto, Aliefmedia.com – Bhabinkamtibmas Banrimanurung Aipda Rustan Melaksanakan Pengaturan Lalin, akibat curah hujan sangat tinggi di Dusun Topa Desa Banrimanurung Kecamatan Bangkala Barat, Senin 21/02/2022.

Bhabinkamtibmas Aipda Rustan melaksanakan pengaturan arus lalin yang melambat akibat meluapnya air ke badan jalan setinggi 30 cm di badan jalan poros jeneponto-makassar

Aipda Rustan, akibat curah hujan yang turun sejak semalam mengakibatkan beberapa dampak yang di timbulkan seperti luapan air di beberapa ruas jalan di Kabupaten Jeneponto seperti terlihat di poros jalan Jeneponto – Makassar tepatnya di Dusun Topa.

Lanjut dikatakan, bahwa dirinya bersama personil Polsek Bangkala hadir di tengah-tengah masyarakat dalam bentuk pelayanan,

Bhabinkamtibmas Desa Banrimanurung turun ke jalan dalam rangka pengaturan arus lalulintas yang melambat akibat jalanan tergenang air setinggi 30 cm, himbauan kepada masyarakat juga di sampaikan untuk mengingatkan warga untuk tetap mewaspadai cuaca ekstrem yang sangat tidak menentu dalam beberapa hari kedepan,

Aipda Rustan juga mengingatkan masyarakat untuk tetap mematuhi protokol kesehatan saat beraktivitas. ungkap Rustan . (AMN)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.